Jantung Berdebar Setelah Bangun Tidur, Kenapa Ya?.
Sumber :
  • envatoelements

Cara Mudah Cegah Hipertensi dan Penyakit Jantung, Dokter Sarankan Lakukan Hal Ini

Sabtu, 1 Oktober 2022 - 02:36 WIB

Banyak penelitian mendapatkan, katanya, penyakit jantung koroner pada usia muda berkontribusi terhadap 2-6 persen seluruh kejadian serangan jantung.

Pada penelitian di Amerika Serikat, peneliti memantau serangan jantung antara tahun 1995 sampai 2014, terdapat sekitar 28.000 kasus serangan jantung yang ternyata sekitar 30 persen terjadi pada usia di bawah 54 tahun.

Sebagai data tambahan, angka kejadian serangan jantung pada usia di bawah 54 tahun itu menunjukkan peningkatan per tahunnya dari sekitar 25 persen di awal penelitian menjadi kisaran 32 persen di akhir penelitian.

Angka kematian yang disebabkan oleh PJK di Indonesia cukup tinggi mencapai 1,25 juta jiwa jika populasi penduduk Indonesia 250 juta jiwa (Kemenkes 2020).

Pola hidup sehat yang berkaitan dengan upaya menurunkan resiko penyakit jantung sangat dibutuhkan dalam upaya kesehatan di Indonesia.(ant/mut)
 

Berita Terkait :
1 2
3
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:50
02:03
03:05
03:21
01:44
01:05
Viral