Ilustrasi Buah-Buahan.
Sumber :
  • Freepik

Jangan Asal Pilih, Buah-buahan ini Punya Kadar Gula Rendah, Baik Dikonsumsi untuk Penderita Diabetes!

Senin, 19 Agustus 2024 - 12:36 WIB

Apel merupakan salah satu buah yang aman dan bermanfaat bagi penderita diabetes.

Apel memiliki indeks glikemik rendah, sekitar 36-40, yang berarti tidak akan menyebabkan lonjakan gula darah yang cepat.

Selain itu, apel kaya akan serat, khususnya pektin, yang dapat membantu mengendalikan kadar gula darah dan menurunkan kadar kolesterol.

2. Pir

Pir adalah buah yang memiliki indeks glikemik rendah, yaitu sekitar 38.

Kandungan serat yang tinggi dalam pir membantu memperlambat penyerapan gula ke dalam aliran darah, sehingga membantu menjaga kadar gula darah tetap stabil.

Pir juga kaya akan vitamin C, vitamin K, dan potasium, yang bermanfaat untuk kesehatan jantung dan sistem kekebalan tubuh.

Berita Terkait :
1
2
3 4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:50
02:03
03:05
03:21
01:44
01:05
Viral