Ilustrasi Terkena Diabetes.
Sumber :
  • Freepik

Waspada Sejak Dini jika Merasa Sering Haus dan Lapar, Kenali Ciri-ciri Diabetes yang Bisa Muncul di Usia Muda

Selasa, 20 Agustus 2024 - 13:35 WIB

tvOnenews.com - Diabetes sering dianggap sebagai penyakit yang menyerang orang dewasa atau lanjut usia.

Faktanya diabetes juga bisa dialami oleh usia muda, bahkan anak-anak dan remaja.

Diabetes pada usia muda, khususnya diabetes tipe 1 dan tipe 2, memiliki ciri-ciri yang harus diwaspadai sejak dini.

Diabetes adalah kondisi kronis yang ditandai oleh kadar gula darah (glukosa) yang tinggi.

Pada penderita diabetes, insulin tidak diproduksi dengan cukup oleh pankreas (diabetes tipe 1) atau tubuh menjadi kurang sensitif terhadap insulin (diabetes tipe 2), sehingga glukosa menumpuk dalam darah.

Mendeteksi diabetes pada usia muda jadi tantangan tersendiri karena gejalanya sering kali tidak terlihat.

Berikut adalah beberapa ciri-ciri diabetes yang perlu diwaspadai.

Berita Terkait :
1
2 3 4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:08
10:31
01:52
01:42
02:09
03:10
Viral