Tips makan nasi putih tapi tetap sehat menurut dr Zaidul Akbar.
Sumber :
  • Kolase tvOnenews

Takut Diabetes Usai Makan Nasi Putih? Jangan Khawatir, dr Zaidul Akbar Berikan Tips agar Tetap Sehat, Cukup Campurkan Bahan...

Minggu, 1 September 2024 - 16:07 WIB

Lebih lanjut, dr Zaidul Akbar memberikan tips bagaimana agar seseorang tetap dapat makan nasi putih, namun tidak mengkhawatirkan tingginya kadar gula.

Menurutnya, nasi putih tersebut bisa dicampurkan dengan bahan-bahan organik lainnya saat tengah memasak beras sebelum dikonsumsi.

“Saran pertama, coba ambil cabe rawit, tambahkan bawang putih, tambahkan serai sedikit, ditumis pakai minyak kelapa atau kalau enggak pakai minyak zaitun, tumis pakai api kecil saja,” ucapnya.

“Nanti tambahkan garam sedikit, garam bukit atau garam laut yang sehat, sama tambahkan lada hitam,” tambah dr Zaidul Akbar.

“Dioseng-oseng sebentar, itu nanti dimasukkan ke nasinya tadi ini,” paparnya.

Dokter spesialis kesehatan tersebut mengungkapkan kalau cara di atas dilakukan untuk menambah kandungan serat dan mineral penting dalam nasi.

“Bukan nasi goreng sih kebayang kan? Ini dalam rangka nasi serat dan mineral penting ke nasinya tadi,” terang dr Zaidul Akbar. 

Berita Terkait :
1 2
3
4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
00:54
02:15
06:15
04:05
03:21
01:02
Viral