Sumber :
- Tangkapan layar
Tolong Jangan Tinggalkan Bahan Makanan Ini Bila Ingin Hidup Sehat, Kata Zaidul Akbar Sangat Rugi Karena Manfaatnya Luar Biasa
Selasa, 31 Desember 2024 - 14:49 WIB
Sumber :
- Tangkapan Layar/dr. Zaidul Akbar Official
Adapun bahan yang dimaksud oleh dr Zaidul Akbar adalah garam.
"Jangan tinggal garam, garam jangan dimusuhi garam karena selama ini garam itu dimusuhi," pesan dr Zaidul Akbar.
Selama ini garam sering dikaitkan sebagai sumber penyakit seperti tekanan darah tinggi, penyakit jantung hingga stroke.
Padahal garam jika dikonsumsi secara benar dan tidak berlebihan maka akan aman bagi kesehatan.