Ilustrasi.
Sumber :
  • sumber - pexels

Saat Tidur, Pernah Merasa Seperti Jatuh dari Ketinggian Hingga Terbangun?, Ini Penjelasannya

Rabu, 15 Juni 2022 - 07:13 WIB

Dari studi yang dilakukan Sleep Foundation, Hypnic Jerk tidak berbahaya bagi seseorang, namun kondisi tersebut cukup membuat tidur menjadi terganggu. Hypnic Jerk ini bisa terjadi pada siapa saja dan usia berapa pun, namun lebih sering terjadi pada orang dewasa.

 

Sebenarnya apa penyebab Hypnic Jerk ini??

Para peneliti tidak tahu pasti apa yang menyebabkan sentakan Hypnic ini, tetapi para peneliti memiliki beberapa teori yakni ketika tertidur, para peneliti menduga bahwa terkadang terjadi misfire (gangguan) antara saraf di batang otak retikuler, sehingga menciptakan reaksi yang mengarah ke sentakan Hypnic.

Kondisi seperti ini diduga disebabkan karena kelelahan, emosional, konsumsi kafein, posisi tidur, kurang tidur, dan cemas atau stres.

 

Lalu bagaimana mencegah Hypnic Jerk ini agar tidak terulang??

Berita Terkait :
1
2
3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:44
01:05
07:24
28:50
03:48
07:26
Viral