Ilustrasi Seseorang sedan Alami Asam Lambung.
Sumber :
  • Istimewa/istockphoto.com

Ini Cara Atasi Masalah Asam Lambung saat Naik

Minggu, 4 Desember 2022 - 23:53 WIB

Kesehatan, tvOnenews.com - Penyakit asam lambung tidak bisa disepelekan, sebab penyakit ini bisa berisiko tinggi, karena bisa mengakibatkan komplikasi. 

Maka dari itu, dianjurkan bagi Anda untuk menjaga kesehatan dan pola makan serta menjalani kehidupan. Seperti diketahui dari artikel kesehatan, penyakit asam lambung atau gastroesophageal reflux disease (GERD) adalah munculnya rasa terbakar di dada akibat asam lambung naik ke kerongkongan.

Gejala penyakit asam lambung muncul minimal dua kali dalam seminggu. Bahkan, asam lambung naik atau penyakit asam lambung bisa dialami oleh orang dewasa atau anak-anak. 

Gejala penyakit pada lambung ini sering diduga sebagai serangan jantung atau penyakit jantung koroner, karena gejalanya yang hampir mirip dengan nyeri dada.

Meski tidak mematikan seperti serangan jantung, penyakit asam lambung atau GERD perlu ditangani atau diatasi agar tidak menimbulkan komplikasi.

Berdasarkan penjelasan dr. Haekal Anshari, M. Biomed (AAM), dalam program Hidup Sehat tvone. Dia katakan, satu di antara penyakit yang mudah kumat dan kerap menyerang adalah asam lambung. 

Namun, cara sehat mengatasi asam lambung naik juga bisa siapkan untuk menghindari risiko penyakit bertambah parah. Berikut caranya, 

Berita Terkait :
1
2 3 4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:51
01:25
01:35
03:02
04:12
02:32
Viral