KRL Jogja-Solo, Moda Transportasi Menghubungkan Stasiun Tugu Yogyakarta hingga Stasiun Palur.
Sumber :
  • Tim tvOnenews - Karina Ramadhani

Simak Jadwal KRL Jogja-Solo Hari Ini Senin 29 April 2024, Pergi Bekerja Jadi Lebih Hemat dan Nyaman

Senin, 29 April 2024 - 11:51 WIB

Khusus pelayanan perjalanan Commuter Line Yogyakarta-Palur, KAI Commuter melakukan penyesuaian dan perubahan waktu jadwal perjalanan Commuter Line untuk dioperasikan setiap hari.

Pastikan telah mengisi saldo Kartu Multi Trip (KMT) terlebih dahulu dan sampai di stasiun beberapa saat sebelum jadwal keberangkatan kereta.

Dengan tarif yang terjangkau, KRL maupun rute sebaliknya Solo-Jogja hanya dikenakan tarif Rp 8.000 untuk sekali keberangkatan.

Kereta Rel Listrik kerap dipilih oleh masyarakat, sebab KRL dapat mengantarkan penumpang dengan waktu tempuh yang cepat dari Kota Yogyakarta menuju ke Kota Solo.

Cukup mudah memilih rutenya, KRL menghubungkan kota Yogyakarta dan Solo ini hanya tersedia dalam 2 rute, yakni rute Jogja-Solo dan Solo-Jogja.

Menurut laman resmi KAI Commuter, KRL akan mengelilingi Jogja-Solo akan melewati 13 stasiun, yakni Stasiun Tugu Yogyakarta, Lempuyangan, Maguwo, Brambanan, Srowot, Klaten, Ceper, Delanggu, Gawok, Purwosari, Solo Balapan, Solo Jebres, dan Palur.

Ada perubahan jadwal untuk KRL Jogja-Solo pada malam hari. Terdapat perubahan 2 jadwal keberangkatan yang dimulai pada pukul 20.35 dan 22.35 WIB dari Stasiun Tugu Yogyakarta.

Berdasarkan situs resmi KAI Commuter, berikut jadwal KRL relasi Jogja-Solo untuk hari ini, Senin, 29 April 2024. Simak jadwalnya berikut ini:

Berita Terkait :
1 2
3
4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:49
06:23
01:32
02:02
18:04
03:28
Viral