Konferense Pers Fan Meeting Lee Jae Wook.
Sumber :
  • Tim tvOnenews/Rere

Lee jae Wook Ungkap Ingin Kencan dengan Fans di Candi

Jumat, 24 Februari 2023 - 17:45 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Aktor peran drama Korea Alchemy of Soul Lee Jae Wook ungkap tempat spesial yang akan dikunjunginya jika berkencan dengan penggemarnya.

Bukan tempat kafe atau menonton bioskop, Lee Jae Wook justru ingin berkencan di candi bersama fans.

Hal itu ia ungkapkan dalam konferensi pers 2023 Lee Jae Wook Asia Tour Fan Meeting

"Saya pernah sekali melihat di acara variety show yang ada di Korea, mungkin candi, yang seperti itu pengen foto-foto dekat-dekat bisa membuat kenangan begitu baik, karena kelihatannya indah sekali," ucap pemerang Jang Uk ini.

Selain ingin ke warisan budaya seperti candi, Lee Jae Wook juga mengaku ingin pergi ke Bali.

"Selama ini banyak yang saya lihat ada Bali tapi belum pernah ke sana Jadi pengen ke sana," ungkapnya.

Ditanya mengenai fans, bintang Extraordinary You itu mengaku terharu dengan fans yang menjemputnya di bandara saat sampai di Jakarta.

Berita Terkait :
1
2 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:02
03:01
02:57
02:35
05:18
01:38
Viral