Denny Darko Meramal Ganjar Pranowo di Pemilu 2024.
Sumber :
  • Kolase tim tvOnenews.com

Piala Dunia U-20 Gagal, Elektabilitas Ganjar Pranowo Melemah? Denny Darko Malah Meramal Begini

Senin, 10 April 2023 - 04:58 WIB

Denny Darko mengatakan, untuk sampai pada hari pemilihan Capres dan Cawapres 2024, Ganjar Pranowo masih memiliki waktu untuk mengembalikan elektabilitas, bahkan hingga dapat melesat lebih tinggi dari sebelumnya.

Maka nantinya Gubernur Jawa Tengah ini akan menjadi sosok yang akan diusung menjadi Capres atau Cawapres dalam Pemilu 2024.

“maka untuk semua yang menganggap bahwa tingkat pencapresannya ini hilang, saya sepertinya berpendapat yang sebaliknya. Maka kita akan lihat beliau ini nanti akan diusung untuk menjadi salah satu, capres atau cawapres di pemilu 2024 nanti,” ujar suami Vina Candrawati.

Ada kemungkinan yang dilihat oleh Denny Darko, nampaknya ada kesempatan bagi Ganjar Pranowo untuk mengembalikan reputasinya kembali. Apabila pemerintahan Presiden Joko Widodo (Jokowi) kembali dilanjutkan selama dua atau tiga tahun kedepan. Saat itulah, Ganjar Pranowo dapat mengembalikan reputasinya. 

Akan tetapi, masyarakat diharapkan dapat tenang. Sebab pendapat masyarakat masih sering berubah-ubah. Masyarakat belum memilih secara final siapa yang akan memimpin besok. Sebab berbagai umpatan yang timbul karena masalah ini hanya berdasar pada emosi belaka. (kmr)

Berita Terkait :
1 2 3 4
5
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
05:10
07:21
01:23
01:51
01:50
02:03
Viral