Park Soo Ryun aktris pemain drakor Snowdrop meninggal dunia, keluarga donorkan organnya.
Sumber :
  • Istimewa

Park Soo Ryun Aktris Pemain Drakor Snowdrop Meninggal Dunia, Keluarga Donorkan Organnya

Selasa, 13 Juni 2023 - 05:04 WIB

tvOnenews.com - Park Soo Ryun aktris pemain drama Korea (drakor) Snowdrop meninggal dunia, keluarga donorkan organnya. 

Park Soo Ryun dikabarkan meninggal dunia pada Minggu (11/6/2023) akibat jatuh dari tangga. 

Kabar Park Soo Ryun meninggal dunia cukup mengejutkan. Pasalnya, Park Soo Ryun meninggal dunia di usia yang cukup muda, yakni 29 tahun. 

Upacara terakhirnya dilakukan pada Senin (12/6/2023). Sementara itu, prosesi menghormati kematiannya diadakan pada Selasa (13/6/2023). 

Park Soo Ryun dikabarkan jatuh dari tangga dan langsung dilarikan ke rumah sakit. 

Akan tetapi, dia dinyatakan meninggal dunia usai tiba di rumah sakit dan diperiksa oleh dokter.

Melansir Soompi, keluarga Park Soo Ryun memutuskan untuk mendonorkan organ tubuh mendiang. 

Berita Terkait :
1
2 3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
04:45
04:19
01:56
08:11
14:00
01:21
Viral