Melepas Lajang Bersama Egy Maulana Vikri, Ini Profil Adiba Khanza.
Sumber :
  • Kolase tvOnenews.com

Lepas Status Lajang Bersama Egy Maulana Vikri, Kenali Lebih Dekat dengan Adiba Khanza Putri Pertama Ustaz Jefri Al Buchori

Senin, 11 Desember 2023 - 15:07 WIB

Kedekatan dengan Egy Maulana Vikri

Adiba Khanza dan Egy Maulana Vikri sudah tercium kedekatannya oleh publik sejak tahun 2021. 

Dilansir dari Intipseleb, Kedekatan pasangan ini sering terlihat ketika Adiba datang untuk mendukung sang kekasih yang sedang berlaga di lapangan hijau.

Ia sempat kedapatan hadir dalam ajang Piala AFF, ternyata kedekatan mereka sudah sejak 2017 dengan menjalani hubungan jarak jauh.

“Mereka itu lebih banyak LDR-an jarang ketemu mereka sibuk banget,” ungkap Umi Pipik kepada awak media, pada Senin (14/8/2023).

Warganet kerap menyoroti gaya berpacaran pasangan ini yang tidak pernah pergi berdua dan dilarang untuk bermesraan.

Ketika akan pergi bersama selalu ditemani, bahkan Umi Pipik pun sering ikut bersamanya. Kini keduanya melepas status lajang di usia 23 tahun dengan melangsungkan pernikahan pada Minggu, 10 Desember 2023. (Kmr)

Berita Terkait :
1 2
3
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:16
43:11
04:17
01:49
02:45
04:20
Viral