Pernah Ikut Aliran Sesat, Kini Mongol Tertarik Pada Islam.
Sumber :
  • Kolase tim tvOnenews.com

Pernah Ikut Aliran Sesat, Kini Mongol Tertarik Pada Islam, Usai 2 Kali Baca Al Quran Komika ini Bilang Nabi Muhammad Itu…

Minggu, 17 Maret 2024 - 16:19 WIB

tvOnenews.com - Seorang komika bernama Mongol Stres ini telah dikenal luas di Indonesia. Ia sering muncul di beberapa panggung Stand Up Comedy hingga tayangan podcast.

Banyak orang yang menyebutkan bahwa Mongol Stres menjadi seorang komika dengan bayaran termahal di Indonesia, bahkan melebihi teman-teman komika lainnya.

Mongol kerap diundang dalam acara podcast karena memiliki cerita menarik terkait dengan keagamaan. Sebab, dirinya mengaku sempat mengikuti aliran sesat satanic.

Kemudian, Mongol Stres mulai menunjukkan ketertarikannya untuk mempelajari Islam, meski dirinya masih belum memeluk agama Islam.

Bahkan, Ia mengaku sudah dua kali membaca Al Quran sampai selesai dan mempelajari ajaran Nabi Muhammad SAW hingga mengubah pandangannya terhadap Islam. 

Seperti apa pandangan Mongol Stres dalam memahami Islam? Simak informasinya berikut ini.


Mongol Stres. (Kolase tvOnenews)

Berita Terkait :
1
2 3 4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:36
02:19
15:10
01:43
01:18
11:40
Viral