Seporsi Lontong Cap Gomeh.
Sumber :
  • Tim tvOne - Teguh Joko Sutrisno

Lontong Cap Go Meh, Santapan Khas Imlek Berisi 14 Masakan

Jumat, 14 Januari 2022 - 11:42 WIB

Semarang, Jawa Tengah - Dua pekan ke depan, masyarakat keturunan Tionghoa di Indonesia akan merayakan Tahun Baru Imlek. Dalam tradisi di sini, tahun baru Imlek dirayakan selama beberapa hari. Salah satu rangkaiannya adalah perayaan Cap Go Meh

 

Di Kota Semarang tradisi perayaan Imlek tersebut mempunyai ciri khas. Utamanya pada hidangan santap bersama. Yaitu lontong Cap Go Meh. Dan ternyata, ada sejarah antara lontong Cap Go Meh dengan ketupat lebaran khas Nusantara. Kok bisa?

 

Begini. Beberapa waktu lalu, saya sempat bertemu Pak Yongki. Nama lengkapnya Yongki Tio. Ia adalah pemilik sebuah rumah makan di kawasan jalan Gajah Mada Semarang yang mepunyai menu khas lontong Cap Go Meh. Pak Yongki juga pengamat sejarah Kota Semarang khususnya tentang sejarah dan budaya peranakan Tionghoa.

 

"Dulu itu orang tidak kenal sama lontong, tapi adanya ya ketupat itu," kata Pak Yongki mengawali ceritanya.

Berita Terkait :
1
2 3 4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:31
02:50
03:27
02:06
03:04
03:16
Viral