Sumber :
- youtube
Anak Sudah Terlanjur Dewasa tapi Belum Aqiqah, Harus Bagaimana? Ternyata Kata Ustaz Adi Hidayat Hukumnya...
Senin, 5 Agustus 2024 - 12:20 WIB
tvOnenews.com - Apakah masih boleh melakukan aqiqah jika sudah dewasa?
Tak sedikit orang tua yang belum memiliki kecukupan untuk melakukan aqiqah bagi anak mereka saat baru lahir.
Mungkin belum ada kesiapan materi atau waktu untuk segera mengadakan aqiqah bersamaan dengan lahirnya sang anak.
Hingga akhirnya sang anak sudah dewasa, ternyata masih belum bisa melakukan aqiqah.
Lantas apakah bisa aqiqah dilakukan ketika anak sudah dewasa?
Apakah boleh aqiqah untuk diri sendiri ketika saat dewasa apabila orang tua tidak mampu?