Resep Sambal Teri Kecombrang.
Sumber :
  • YouTube

Pedas dan Nikmat! Resep Sambal Teri Kecombrang ala Chef Devina Hermawan

Sabtu, 31 Agustus 2024 - 23:11 WIB

tvOnenews.com - Sambal merupakan salah satu bagian yang tak terpisahkan dari kuliner Indonesia.

Setiap daerah memiliki jenis sambal khasnya sendiri, dengan beragam bahan dan cita rasa yang unik.

Salah satu variasi sambal yang menarik perhatian adalah sambal teri kecombrang.

Sambal ini tidak hanya menggugah selera dengan rasa pedasnya, tetapi juga memiliki aroma khas dari kecombrang yang menyegarkan.

Sambal teri kecombrang memiliki keunikan tersendiri karena memadukan rasa gurih dari ikan teri dan aroma segar dari kecombrang.

Dengan tambahan teri yang renyah, sambal ini menjadi lauk pendamping yang sempurna untuk nasi putih hangat atau sebagai pelengkap lauk lainnya.

Berikut Resep Sambal Teri Kecombrang ala Chef Devina Hermawan.

Berita Terkait :
1
2 3 4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:16
43:11
04:17
01:49
02:45
04:20
Viral