Ilustrasi Bolu Kukus.
Sumber :
  • Freepik

Anti Ribet, Resep Bolu Susu Kukus Tanpa Oven ala Chef Devina Hermawan, Lembut dan Nikmat

Senin, 30 September 2024 - 15:21 WIB

tvOnenews.com - Membuat bolu yang lembut dan nikmat tidak selalu membutuhkan oven.

Chef Devina Hermawan membagikan resep bolu susu kukus yang mudah, lezat, dan tentunya anti ribet.

Resep ini cocok bagi yang baru pertama kali membuat bolu tanpa perlu alat-alat tambahan seperti oven.

Teksturnya yang lembut dan rasanya yang manis membuat bolu ini disukai oleh semua kalangan, baik anak-anak maupun orang dewasa.

Berikut ini adalah resep bolu susu kukus ala Chef Devina Hermawan yang bisa dicoba di rumah.

Resep Bolu Susu Kukus (10 pcs)

Bahan-bahan:

2 butir telur

Berita Terkait :
1
2 3 4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:40
01:00
01:59
02:27
01:42
01:36
Viral