Pastor Raditya Oloan.
Sumber :
  • Kolase tvOnenews.com

Apa Dibenarkan Setelah Melakukan Perceraian Seseorang Boleh Menikah Lagi? Ini Pandangan Pastor Raditya Oloan

Jumat, 8 November 2024 - 08:15 WIB

tvOnenews.com - Perceraian selalu menjadi topik yang rumit dalam pernikahan, terutama dalam perspektif Kristen. 

Banyak yang bertanya, apakah boleh menikah lagi setelah bercerai? 

Pastor Raditya Oloan dalam kanal YouTube Jawaban menjelaskan pandangan Alkitab tentang perceraian dan pernikahan kembali.

Pastor Raditya Oloan
Sumber :
  • Kolase tvOnenews.com

 

Pernikahan dalam iman Kristen adalah lembaga suci yang diinisiasi langsung oleh Tuhan. 

Dalam Kitab Kejadian 2:18, Tuhan berfirman, “Tidak baik, kalau manusia itu seorang diri saja. Aku akan menjadikan penolong baginya, yang sepadan dengan dia.” 

Ayat ini mencerminkan keinginan Tuhan agar manusia memiliki pasangan hidup yang setia dan saling melengkapi. 

Berita Terkait :
1
2 3 4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
04:43
03:10
01:54
03:06
01:18
07:49
Viral