Istri Sandy Walsh bicara jujur soal perjuangan sang suami jadi pemain Timnas Indonesia.
Sumber :
  • Kolase tvOnenews.com

Tanpa Ragu-ragu, Istri Sandy Walsh Bongkar Curahan Hati sang Suami untuk Bergabung di Timnas Indonesia: Dia itu…

Kamis, 21 November 2024 - 15:07 WIB

tvOnenews.com - Bintang Timnas Indonesia, Sandy Walsh saat ini menjadi pemain yang cukup penting di skuad Garuda arahan Shin Tae-yong.

Sejak pertama kali resmi menjadi seorang WNI, Sandy Walsh selalu dipercaya oleh Shin Tae-yong untuk bermain di sisi kanan Timnas Indonesia. 

Sandy Walsh merupakan salah satu pemain naturalisasi pertama di era pelatih Shin Tae-yong selain Jordi Amat. 

Pemain bek kanan mendapatkan darah Indonesia dari kakek dan neneknya dari ibunya yang juga merupakan orang Indonesia. 

Hal itulah yang membuat Sandy Walsh mendapatkan tawaran untuk mengubah kewarganegaraan dan membela Timnas Indonesia.

Sandy Walsh mengaku pada tahun 2017, dirinya tiba-tiba dihubungi oleh pelatih Timnas Indonesia saat itu, Simon McMenemy.


Pemain Timnas Indonesia, Sandy Walsh. (Tim tvOnenews - Julio Tri Saputra)

Berita Terkait :
1
2 3 4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
09:15
02:21
03:46
01:13
05:09
09:16
Viral