Sumber :
- Kolase tvOnenews.com
Soal Restu, Sebenarnya Ibunda Pratama Arhan Bolehkan Anaknya Nikah dengan Azizah Salsha karena Satu Hal Ini…
Minggu, 5 Januari 2025 - 20:56 WIB
Tepat satu tahun yang lalu bek Timnas Indonesia itu menikah dengan putri anggota DPR RI Andre Rosiade di Jepang.
Pernikahan kedua bahkan disaksikan oleh Ketua Umum PSSI Erick Thohir.
Ibunda Pratama Arhan Surati menceritakan bagaimana awal pertemuan anaknya dengan Azizah Salsha hingga minta restu menikah.
“Awal ketemu katanya sih di Kamboja, itu si Azizah dan keluarga nonton di sana,” tutur Surati dikutip dari tayangan Insertlive.
“Adik-adiknya (Azizah) kan juga main bola. Jadi suka bola dan nonton sampai ke sana. Itu awalnya,” tambahnya.
Sumber :
- Instagram Pratama Arhan