Legenda Jepang Berani Singgung Pemain Eropa yang Makin Banyak di Timnas Indonesia, Padahal Negaranya Paling Unggul se-Asia.
Sumber :
  • Antara

Legenda Jepang Berani Singgung Pemain Eropa yang Makin Banyak di Timnas Indonesia, Padahal Negaranya Paling Unggul se-Asia

Rabu, 15 Januari 2025 - 22:25 WIB

"Timnas Indonesia adalah tim di Asia Tenggara yang sangat berbahaya. Dari segi kualitas, mereka punya pemain yang sempurna," ujar Honda, dikutip dari Thou Bao Van Hoc Nghe Thuat. 

Ia menambahkan bahwa dengan mempertahankan performa positif, Indonesia berpotensi menjadi ancaman bagi negara-negara di Asia. 

Kolase foto legenda Jepang Keisuke Honda dan Timnas Indonesia
Sumber :
  • Antara/AFC

 

"Ini merupakan tim terlengkap di kawasan dan akan terus berlanjut, sangat menarik untuk ditunggu," ungkapnya. Honda juga mencatat bahwa perkembangan pesat ini sebagian besar disebabkan oleh hadirnya pemain yang berkarier di Eropa. 

"Saya melihat ada perkembangan pesat Timnas Indonesia, terutama dengan pemain yang banyak tersebar di Eropa," ujarnya.

Dalam Kualifikasi Piala Dunia 2026, Indonesia saat ini berada di posisi ketiga Grup C dengan perolehan 6 poin.

Berita Terkait :
1
2
3 4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
14:44
03:05
04:58
02:45
02:08
05:28
Viral