Sumber :
- X- PSSI
Nasib Timnas Indonesia Tak Akan Berjalan Mulus dengan Patrick Kluivert? Paranormal Ini Menerawang Skuad Garuda Akan Alami...
Kamis, 16 Januari 2025 - 11:13 WIB
tvOnenews.com - PSSI resmi mengumumkan pergantian pelatih Timnas Indonesia dari Shin Tae-yong ke Patrick Kluivert.
Keputusan pemecatan Shin Tae-yong cukup meninggalkan rasa kecewa mendalam bagi banyak penggemar Timnas Indonesia.
Bagaimana tidak, pelatih asal Korea Selatan itu selama lima tahun menjadi pelatih skuad Garuda banyak menorehkan sejarah di dunia sepak bola tanah air.
Salah satu yang terbaru adalah, untuk pertama kalinya, Timnas Indonesia berhasil melaju ke putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Sumber :
- tvOnenews.com/Julio Trisaputra
Tak berhenti sampai di sana, tim merah putih bahkan menempati peringkat ketiga pada klasemen sementara Grup C dengan total perolehan 6 poin.