Article Article
Paranormal ramal nasib Timnas Indonesia di bawah Patrick Kluivert.
Sumber :
  • Kolase tvOnenews

Timnas Indonesia Bakal Lebih Berprestasi Usai Ganti Shin Tae-yong dengan Patrick Kluivert? Paranormal Ini Bilang Kalau Skuad Garuda...

Kamis, 30 Januari 2025 - 09:45 WIB

“Saya kira, saat ini sangat mungkin untuk bisa didapatkan (lolos Piala Dunia) dan ini akan bisa diperoleh,” ujar Denny Darko mengutip dari kanal YouTube-nya.

Menurutnya, faktor kelolosan skuad Garuda ke Piala Dunia tidak hanya karena pelatih saja, melainkan kesiapan pemain termasuk membawa mentalitas yang kuat.

“Timnas Indonesia, baik junior maupun senior, secara skill sebenarnya sangat luar biasa, tapi mentalnya yang perlu dikuatkan,” tambahnya.

Sebaliknya, paranormal Bunda Rita justru punya pandangan yang jauh berbeda dari Denny Darko soal kiprah Timnas Indonesia asuhan Patrick Kluivert.

Bunda Rita malah kurang yakin apabila Timnas Indonesia jauh lebih baik setelah ditinggal Shin Tae-yong dan digantikan oleh pelatih Belanda itu.

Lebih lanjut, Bunda Rita menjelaskan bahwa kedatangan pelatih baru ini tampaknya tidak akan membawa timnas Indonesia jauh lebih berprestasi dari sebelumnya.

“Untuk pelatih yang akan baru ini tidak membawa motivasi yang lebih 'wow' atau lebih maju gitu loh,“ kata Bunda Rita, dikutip dari  kanal YouTube Ganjil Misteri.

Berita Terkait :
1 2
3
4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:26
03:04
03:04
04:30
02:22
00:57
Viral