

Sumber :
- kolase tim tvOnenews
Bukan Aisar Khaled Apalagi Verrel Bramasta? Denny Darko Blak-blakan soal Gandengan Fuji di Tahun 2025: Saya Pikir Pacarnya...
Kamis, 30 Januari 2025 - 14:16 WIB

Sumber :
- Kolase tvOnenews.com
Saking spesialnya, Aisar Khaled bahkan mengunggah momen pertemuan dengan keluarga Fuji di akun media sosial Instagram-nya beberapa waktu lalu.
Berkaca dari hal itu, netizen pada akhirnya ramai-ramai mendoakan hingga berharap agar Aisar Khaled dan Fuji An segera meresmikan hubungan mereka berdua.
Kendati demikian, keluarga Fuji yang diwakili oleh Haji Faisal selaku ayahnya tampak tidak menganggap serius rumor kedekatan putrinya dengan Aisar Khaled.
Kondisi ini juga diperkuat dengan pernyataan dari Fuji beberapa waktu lalu yang mengatakan jika dirinya tak ingin dihubungkan dengan siapapun.
Konon karena keadaan ini, Aisar Khaled maupun Fuji sudah jarang terlihat bersama, meskipun sang influencer Malaysia sering bolak-balik ke Indonesia.