Ilustrasi Cream Brulee.
Sumber :
  • ANTARA

Jangan Lakukan 7 Hal Ini Ketika Memasak

Selasa, 26 Juli 2022 - 17:22 WIB

Ilustrasi Creem Brulee (pixabay)

Seringkali koki rumahan hanya sekedar membuat gula pada cremè brûlée menjadi cokelat, namun tidak membakarnya. Chef Colt Taylor dari The Essex menjelaskan bahwa crème brûlée memiliki arti "krim yang terbakar" sehingga kue jenis ini memang harus mengalami proses pembakaran pada gula yang ditabur di atas krim.

"Gula yang terbakar memberikan aroma pahit yang kontras dengan rasa manis pada hidangan penutup ini," ujar Taylor.

6. Jangan Masak Kentang yang Baru Dipotong

Ilustrasi Kentang (unsplash.com)

Chef Ryan Smith dari Lazy Susan Tapas Bar mengimbau agar sebaiknya Anda tidak menggoreng atau mengolah kentang mentah yang baru saja dipotong.

"Jika Anda menggoreng kentang segar yang baru saja dipotong, semua air akan tetap meresap ke dalamnya dan kentang akan hangus," kata Smith. Yang harus Anda lakukan adalah memotong dan merendamnya di air garam setidaknya selama satu jam. Tiriskan, lalu masukkan ke dalam penggorengan dan Anda akan mendapatkan kentang goreng nikmat dengan tekstur renyah di luar namun empuk di dalam.

7. Jangan Tambahkan Garam di Larutan Marinasi

Ilustrasi Garam (pixabay)

Berita Terkait :
1 2
3
4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
04:33
07:01
06:26
01:11
02:39
02:22
Viral