Pidi Baiq sedang Berbicara dengan Penulis Novel 'Cerita Ade', Nia Ramadhani di Acara Soft Lounching Nove 'Cerita Ade'.
Sumber :
  • tim tvone/Akhyar

Kisah Nia Ramadhani Buat Penulis Dilan 1990 Kagum, Sehingga Pidi Baiq Bersedia Lakukan Ini

Minggu, 11 Desember 2022 - 19:54 WIB

"Ya Tuhan, aku SMP baru maling jambu, sementara Nia Ramadhani di masa SMP-nya sudah bisa beli rumah dan mobil mewah. Ini bukan soal meyombongkan, tetapi ini fakta kisahnya. Wow, dia bisa beli mobil mewah waktu SMP, aku di masa itu di ke mana aja ya," sambungnya menuturkan.

Akan tetapi, ia katakan, bahwasanya melihat masa lalu Nia Ramadhani kebelakang, Nia tak mudah untuk menggapai itu di masa SMP. Makanya, ia menyarankan Nia Ramadhani untuk menerbitkan novel 'Cerita Ade' sebagai novel perdananya. 

"Mudaha-mudahan, orang-orang mendapatkan pelajaran dari novel 'Cerita Ade', ketika orang-orang punya masalah lebih baik melanjutkan, daripada mengeluhkan. Makanya quotes-nya itu, 'Jauh lebih baik melanjutkan daripada mengeluhkan'," kata Pidi Baiq. 


Pidi Baiq dan Nia Ramadhani saat Meet and Greet & Grand Launching Novel 'Cerita Ade'

Lanjutnya menjelaskan, quotes itu menggambarkan, ketika Nia Ramadhani ditolak di audisi, maka terus dilanjutkan untuk mengikuti audisi lainnya daripada mengeluhkan. 

Bahkan, dia katakan, karena perbuatan mengeluh makin membuat diri seseorang makin memburuk. Nah, dia katakan, daripada mengeluh, lebih baik menulis sebuah karya berupa novel dan dapat bermanfaat bagi semua orang.   

"Jadi, tugas saya apa di novel 'Cerita Ade' ini, tugas saya cuman bilang bagus, gitu aja," katanya. 

Berita Terkait :
1
2
3 4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
11:38
19:39
05:10
07:21
01:23
01:51
Viral