Ilustrasi Orang yang Menulis Wasiat.
Sumber :
  • pixabay

Anak Dianggap Tidak Patuh Lalu Tak Diberi Warisan, Bagaimana Hukumnya dalam Islam?

Selasa, 28 Februari 2023 - 18:59 WIB

Namun harus selalu diperhatikan bahwa seorang anak wajib berbakti kepada orang tuanya selama tidak menyalahi syariat yang Allah tetapkan. Jangan sampai anak hanya menuntut haknya tapi lalai terhadap kewajibannya sebagai orang tuanya.


Ilustrasi (ant)

Tak hanya itu, seorang ahli waris yang baik, tidak mengambil kecuali haknya saja. Disanalah hikmah keadilan yang Allah tetapkan dalam pembagian warisan. 

Namun andai ada ahli waris yang merasa cukup dengan dirinya, lalu sebagian haknya diberikan kepada ahli waris yang lain, maka ini dinamakan ber-Ihsan kepada orang lain. Pahalanya dan balasannya hanya Allah yang tahu.

Dalam Islam, demikian pentingnya berbakti kepada orang tua, andai saja orang tua ingin mengambil harta yang dimiliki anaknya sesuai kebutuhannya, maka dibolehkan sesuai sabda Nabi saw:

عن جابر بن عبد الله أن رجلاً قال يا رسول الله إن لي مالاً وولداً وإن أبي يجتاح مالي . فقال عليه الصلاة والسلام : أنت ومالك لأبيك ) رواه ابن ماجة

Artinya: Seseorang datang kepada Rasulullah dan berkata “wahai Rasulullah sesungguhnya saya punya harta dan anak dimana ayahku membutuhkan hartaku”, Nabi saw menjawab “dirimu dan hartamu adalah milik bapakmu”. HR Ibnu Majah.

Berita Terkait :
1 2
3
4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:10
01:22
03:12
06:43
02:13
01:45
Viral