Panduan dan Tata Cara Salat Idul Fitri Sesuai Sunnah.
Sumber :
  • Freepik

Panduan dan Tata Cara Salat Idul Fitri Sesuai Sunnah

Senin, 17 April 2023 - 16:52 WIB

tvOnenews.com - Hanya dalam hitungan hari ke depan, umat Islam di seluruh dunia akan merayakan hari raya Idul Fitri. Berikut ini panduan dan tata cara salat Idul Fitri sesuai sunnah.

Perlu diketahui bahwa salat Idul Fitri dan Idul Adha hukumnya sunnah muakkadah. “Salat ied berjamaah itu lebih utama daripada salat ied sendirian,” sebagaimana dilansir dari kanal Youtube Rumaysho TV, Senin (17/4/2023).

Salat ied juga tetap disyariatkan untuk wanita, musafir, dan anak kecil agar berbondong-bondong menuju lapangan. 

Tidak ada azan dan iqamah

Dalam pelaksanaan salat ied tidak ada azan dan iqamah. Sebagian ulama menganjurkan imam menyeru jamaahnya saat hendak salat dengan bacaan asholatu jami'ah

Walaupun sebagian ulama tidak menyetujui dengan ucapan tadi. Kemudian tidak ada shalat sunnah qobliyah maupun ba'diyah pada salat ied. 

Berita Terkait :
1
2 3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:16
43:11
04:17
01:49
02:45
04:20
Viral