KH Maimun Zubair atau Mbah Moen..
Sumber :
  • Istimewa

Pesan Penting dari KH Maimoen Zubair atau Mbah Moen: Jalankan Syariat-syariat Agama Allah, Nanti di Akhirat Hidupnya Paling Enak

Jumat, 11 Agustus 2023 - 18:43 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Sosok alim berkharisma bernama KH Maimoen Zubair telah meninggalkan kita semua pada hari selasa (6/8/2019) pukul 04.17 waktu setempat di Mekkah, Arab Saudi.

Ulama kharismatik asal Sarang, Rembang, Jawa Tengah itu wafat saat menjalani ibadah haji dalam usia cukup tua, 91 tahun.

Ulama Indonesia yang dijuluki Syaikh al-’Allamah Zubair itu wafat pada hari ke-5 bulan Dzulhijjah 1440 hijriah di rumah sakit Annur Attakhashushi, Mekkah.

KH Maimoen Zubair atau Mbah Moen dishalati di Masjidil Haram dan dimakamkan di pemakaman Ma’la beserta guru-guru dan orang-orang yang dicintainya sesuai wasiat beliau.

KH Maimoen Zubair atau Mbah Moen terkenal sebagai seorang kiai dan guru yang dengan penuh rasa sabar mengajari, menjadi teladan, serta menunjukkan melalui tutur dan tindakan yang lembut dan penuh kasih sayang.

Pesan-pesan beliau hingga kini masih banyak menjadi motivasi jutaan manusia terkhusus para warga Nahdlatul Ulama (NU).

Berikut beberapa pesan KH Maimoen Zubair atau Mbah Moen tentang amalan-amalan yang dianjurkan dirutinkan oleh setiap Muslim, yang dikutip dari buku Pesan Cinta Mbah Moen.

Berita Terkait :
1
2 3 4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
00:54
01:35
02:15
06:15
00:52
04:05
Viral