Ilustrasi Malam Jumat.
Sumber :
  • freepik/sketchpedia

Keutamaan Surah Yasin, Ustaz Abdul Somad: Nabi Muhammad SAW Katakan Baca Yasin Setiap Hari, Namun Bila Tidak Sanggup Pilih Malam Jumat

Kamis, 7 September 2023 - 18:43 WIB

Bahkan dia sebutkan, banyak surah Yasin mengingatkan tingkah laku manusia di muka bumi. 

Maka wajar saja, orang yang meyakini dan sering membaca surah Yasin, tingkat imannya bertambah dan kebrutalannya akan berkurang. 

"Karena Surah Yasin menjadi perenungan yang luar biasa," ujarnya. 

Yasin adalah surah dalam Al-Qur’an juz 22 dan 23 yang terdiri dari 83 ayat. Surah ini paling populer di antara yang lain.

Untuk diketahui, Surah Yasin mempunyai julukkan sebagai jantung Al-Qur’an. 

Tak hanya itu, Surah Yasin termasuk surah yang populer dalam Al-Qur’an dan semua mayoritas umat Islam pernah membacanya.

Surah Yasin mempunyai 83 ayat, yang diturunkan di Makkah. 


Ilustrasi Seorang Muslim sedang Membaca Al-Qur'an (istockphoto)

Maka, Yasin termasuk golongan surah Makkiyah, sedangkan surah yang diturunkan di Madinah disebut Madaniyah.

Menurut ulama, kalimat Ya Sin merupakan sumpah Allah SWT, nama Allah SWT, nama Al-Qur'an, nama Nabi Muhammad SAW, dan penegasan kepada manusia yang belum diperingatkan pada masa sebelumnya bahwa Rasulullah SAW adalah utusan-Nya, sebagaimana dikutip dari NU Online.

Dikatakan bahwa bagi yang membaca surah Yasin pada suatu malam dengan mengharapkan wajah Allah, maka akan diampuni pada malam itu. Abu Hurairah menuturkan bahwa Rasulullah bersabda.

Berita Terkait :
1
2
3 4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:50
02:03
03:05
03:21
01:44
01:05
Viral