Ilustrasi Sedekah Jumat.
Sumber :
  • kolase tvOnenews/ANTARA/pexels

Berburu Berkah di Hari Jumat dengan Sedekah, Berpeluang Dapatkan Doa dari Para Malaikat

Jumat, 8 September 2023 - 10:10 WIB

Haruskah Sedekah Diperlihatkan?


Warga yang Antri di Warung Sedekah di tepi jalan raya Jakenan – Juwana, Pekuwon Juwana Pati, Jawa Tengah (tim tvOne/Abdul Rohim)

Seorang Muslim dapat melakukan sedekah baik secara terang-terangan ataupun sembunyi-sembunyi.

Semua tergantung niat dari diri kita pribadi.

Sebagaimana Allah SWT berfirman:

اِنْ تُبْدُوا الصَّدَقٰتِ فَنِعِمَّا هِيَ ۚ وَاِ نْ تُخْفُوْهَا وَ تُؤْتُوْهَا الْفُقَرَآءَ فَهُوَ خَيْرٌ لَّكُمْ ۗ وَيُكَفِّرُ عَنْكُمْ مِّنْ سَيِّاٰتِكُمْ ۗ وَا للّٰهُ بِمَا تَعْمَلُوْنَ خَبِيْرٌ

“Jika kamu menampakkan sedekah-sedekahmu, maka itu baik. Dan jika kamu menyembunyikannya dan memberikannya kepada orang-orang fakir, maka itu lebih baik bagimu dan Allah akan menghapus sebagian kesalahan-kesalahanmu. Dan Allah Maha Mengetahui apa yang kamu kerjakan.” (QS Al Baqarah 2 ayat 271).

Itulah penjelasan mengenai pentingnya sedekah, terutama di hari jumat.

Disarankan bertanya langsung kepada ulama, pendakwah atau ahli agama Islam agar mendapatkan pemahaman yang lebih dalam.

Wallahua’lam

Berita Terkait :
1 2 3 4
5
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
05:30
02:02
03:14
01:41
00:54
09:38
Viral