- Tangkapan Layar/YouTube Adi Hidayat Official
Hukum Membaca Basmallah Al Fatihah Saat Shalat, Ustaz Adi Hidayat: Ada Empat Cara yang Dicontohkan oleh Nabi
Hanya ada satu surah yang tidak diawali oleh lafadz Basmallah.
Surah itu adalah at Taubah, surah ke-9 dalam Al-Qur’an yang diturunkan di Madinah.
Mengapa?
Penjelasan mengapa Surah At Taubah tidak diawali Basmallah diantaranya dijelaskan dalam hadist Muslim berikut ini
“Sungguh di permulaan surah ini (At-Taubah) tidak ditulis bismillahirrahmanirrahim disebabkan karena lafadz basmalah adalah rahmat. Dan rahmat itu adalah keamanan. Sedangkan surah ini diturunkan kepada orang-orang munafik dan dalam keadaan perang. Dan rasa aman itu tidak untuk orang-orang seperti mereka.” (HR. Muslim)
Itulah penjelasan mengenai hukum membawa Basmallah Al Fatihah saat shalat.
Semoga artikel ini bermanfaat.
Disarankan bertanya langsung kepada Ulama, Pendakwah atau Ahli Agama Islam, agar mendapatkan pemahaman yang lebih dalam.
Wallahua'lam.
(far/put)