Sumber :
- kolase tvOnenews/freepik/rawpixel.com/Instagram Ustaz Abdul Somad Official
Kapan Waktu Terbaik untuk Baca Surah Yasin? Ustaz Abdul Somad: Nabi Katakan Setiap Hari Jika Tak Sanggup Pilih Malam Jumat
Kamis, 16 November 2023 - 16:49 WIB
Sebagian ulama mengatakan bahwa kualitas sanad hadits tentang keutamaan bacaan Surat Yasin ini dhaif atau tergolong lemah.
Namun meski begitu, tetap dianjurkan dan isi kandungannya dapat diamalkan.
Hal ini sebagaimana ditegaskan oleh para ulama bahwa selama bukan hadits maudlu’ atau palsu, maka hadits-hadits lemah boleh diamalkan untuk hal-hal yang berkaitan dengan keutamaan amal.
Itulah keutamaan dan dalil dari membaca surah Yasin. Marilah kita budayakan untuk tidak mudah memvonis salah atau bid’ah.
Selain itu, penting untuk diingat bahwa praktik keagamaan dapat bervariasi di antara individu dan budaya yang berbeda.
Agar Anda mendapatkan pemahaman yang lebih dalam, disarankan langsung bertanya kepada Ulama atau Ahli Agama Islam.
Wallahua’lam