Hukum Meminta Air Doa ke Pak Haji, Ustaz, dan Kiai, Memangnya Boleh dalam Islam? Ustaz Adi Hidayat Beri Penjelasan, Ternyata itu....
Sumber :
  • Kolase Tim tvOnenews

Hukum Meminta Air Doa ke Pak Haji, Ustaz, dan Kyai, Memangnya Boleh dalam Islam? Ustaz Adi Hidayat Beri Penjelasan, Ternyata itu...

Kamis, 16 November 2023 - 17:57 WIB

"Jika ada orang berobat ketempat semacam pak Haji, Ustaz atau Kyai yang orang sebut, lalu dikasih obat berupa air minum yang didoakan, apakah termasuk syirik atau bagaimana?," tanya jamaah.

Hukum Meminta Air Doa Kepada Pak Haji, Ustaz, atau Kyai dalam Islam

Ilustrasi Air doa dari Pak Haji, Ustaz atau Kyai untuk kesembuhan. Source: istockphoto

Menurut Ustaz Adi Hidayat hal ini tergantung dari maksud dan tujuan doa itu sendiri digunakan untuk apa.

"Tergantung, jika Anda minta doa, tabarruk dengan doa itu, wasilah, supaya memohon berdoa, didoakan kepada Allah, Anda bisa berdoa sendiri, minta dan bisa saling mendoakan," terang Ustaz Adi Hidayat. 

Ustaz Adi Hidayat kemudian menjelaskan bahwa meminta air doa atau tabarruk dengan doa sebagai wasilah kepada Allah SWT itu hukumnya diperbolehkan dalam Islam. 

Akan tetapi, sebelum meminta air doa kepada individu yang dipandang seperti Pak Haji, Ustaz, atau Kyai, Ustaz Adi Hidayat justru menekankan pentingnya agar kita sendiri berdoa langsung kepada Allah SWT. 

Berita Terkait :
1
2
3 4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:16
05:48
01:12
01:05
01:25
02:22
Viral