Ratusan mahasiswa ITB saat menggelar aksi unjuk rasa di Gedung Rektorat tolak membayar UKT lewat Pinjol.
Sumber :
  • tvOnenews.com-Cepi Muchlis

Marak Pinjaman Online Masuk Kampus, Bagaimana Hukum Berhutang Lewat Pinjol dalam Islam?

Selasa, 30 Januari 2024 - 18:33 WIB

 

Perjanjian penambahan nilai atau bunga melebihi jumlah pinjaman saat dikembalikan dengan nilai tertentu yang diambil dari jumlah pokok pinjaman untuk dibayarkan oleh peminjam disebut riba. Inilah yang diharamkan dalam islam

Dalam Al-Qur'an surat Al Baqarah ayat 275, Allah SWT melarang umat-Nya untuk melakukan riba:

وَأَحَلَّ اللَّهُ الْبَيْعَ وَحَرَّمَ الرِّبَا

Arab latin: wa aḥallallāhul-bai'a wa ḥarramar-ribā

Artinya: "Allah telah menghalalkan jual beli dan mengharamkan riba."

Berita Terkait :
1 2
3
4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:50
02:03
03:05
03:21
01:44
01:05
Viral