Ustaz Adi Hidayat, hukum wudhu di kamar mandi yang ada klosetnya.
Sumber :
  • youtube

Masih Sering Wudhu di Kamar Mandi yang Ada Klosetnya? Sebelum Terlambat, Kata Ustaz Adi Hidayat Hukumnya...

Selasa, 26 Maret 2024 - 16:18 WIB

"Karena toilet punya sifat tertentu yang sifatnya hanya untuk menyalurkan atau membuang hadas baik yang sifatnya kecil ataupun besar dengan cara-cara tertentu yang boleh jadi melahirkan najis," kata Ustaz Adi Hidayat.

"Sedangkan wudhu tidak seketika menyatu dengan menghilangkan najis. bisa jadi hanya hadasnya saja belum tentu ada najisnya," lanjutnya.

Selain itu, kloset dan toilet merupakan tempat yang disukan oleh setan.

"Sedangkan kalimat-kalimat toyibah sangat tidak disukai diungkapkan dalam keadaan-keadaan kita masuk toilet karena itu saat masuk toilet kita akan berdoanya doa memohon perlindungan kepada Allah dari godaan-godaan setan yang berkumpul di tempat-tempat yang buruk seperti toilet," ujar Ustaz Adi Hidayat.

"Kemudian ketika kita keluar beristighfar gufranaka, mohon ampunan Mu ya Allah. ada yang mendetailkan kenapa kita minta ampunan, karena kita menahan diri dari pengungkapan kalimat toyibah yang biasanya kita ucapkan disetiap tempat. istighfar, sholawat dan sebagainya nah," lanjutnya.

Maka dari itulah menurut Ustaz Adi Hidayat alangkah lebih bagus jika mengambil air wudhu di tempat yang tidak menyatu dengan kloset atau toilet.

"karena alasan inilah, akan lebih bagus kalau tempat wudhu itu bisa terpisah sendiri dengan toilet sehingga nanti kesempurnaan hal-hal yang mengiringi bisa dilakukan," terang Ustaz Adi Hidayat.

Berita Terkait :
1 2
3
4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:16
43:11
04:17
01:49
02:45
04:20
Viral