Habis Mandi Tidak Wudhu lalu Lanjut Shalat, Memangnya Boleh? Ini Penjelasan tegas Ustaz Khalid Basalamah, Ternyata....
Sumber :
  • YouTube

Habis Mandi Tidak Wudhu lalu Lanjut Shalat, Memangnya Boleh? Ini Penjelasan tegas Ustaz Khalid Basalamah, Ternyata...

Rabu, 27 Maret 2024 - 15:20 WIB

Ijtihad adalah pendapat ahli yang merupakan pemikiran sungguh-sungguh dari hukum atau aturan-aturan yang ada di Al Quran dan Hadis.

Oleh karenanya, bisa saja kita memiliki pandangan yang berbeda mengenai suatu hukum.

Ustaz Khalid Basalamah menjelaskan, tidak ada dalil khusus yang mengatakan boleh menganggap mandi sebagai wudhu dan langsung shalat setelahnya.

"Karena ini ijtihad, tidak mengikuti dalil dan nggak ada dalil khusus masalah ini," ujar dia.

Nabi Muhammad SAW tidak pernah mengeluarkan dalil yang menggabungkan mandi dan wudhu untuk shalat.

Hal ini berarti, setelah mandi tetap perlu melakukan wudhu lagi jika akan shalat.

Bagaimana dengan Mandi Junub?

Berita Terkait :
1 2
3
4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:02
01:55
06:21
06:40
07:47
02:37
Viral