Niat, Cara dan Amalan yang Sebaiknya Dilakukan saat Itikaf.
Sumber :
  • frreepik

Niat, Cara dan Amalan yang Sebaiknya Dilakukan saat Itikaf

Sabtu, 30 Maret 2024 - 17:38 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Itikaf adalah saat dimana seorang Muslim mengisolasi diri dari hal-hal yang mengganggu konsentrasi dalam beribadah.

Tujuan itikaf tak lain adalah bertujuan untuk memperbanyak ibadah kepada Allah SWT dan mendekatkan diri kepada-Nya.

Itikaf merupakan amalan sunnah di 10 malam terakhir Ramadhan.

Hal ini karena pada 10 malam terakhir, akan ada malam Lailatul Qadar, malam seribu bulan.

Lalu apa saja yang sebaiknya dilakukan saat itikaf?

Berikut penjelasan Ustaz Abdul Somad (UAS) yang dirangkum tvOnenews.com dari ceramahnya di  YouTube resmi miliknya.

“Saat itikaf itu dikejar ketertinggalan, hatamkan Al-Qur’an. Imam bukhari menghatamkan A-Qur’an di bulan ramadhan 60 kali,” kata Ustaz Abdul Somad.

Saat itikaf tidak dianjurkan menggunakan handphone karena hal itu akan mengganggu.

Berita Terkait :
1
2 3 4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
04:05
03:21
01:02
02:18
02:08
06:37
Viral