Buya Yahya, hukum menelan ludah saat puasa.
Sumber :
  • youtube

Ternyata Menelan Ludah Sendiri Bisa Bikin Puasa Batal, Kata Buya Yahya Membatalkan jika...

Minggu, 31 Maret 2024 - 08:07 WIB

Di antara kondisi tersebut ada yang bisa membuat puasa batal, ada juga yang tidak membatalkan.

Lantas bagaimanakah menelan ludah yang dianggap membatalkan puasa?

Buya Yahya menerangkan bahwa menelan ludah sendiri yang masih berada di dalam mulut tidak membatalkan puasa.

"Menelan ludah dengan catatan ludahnya sendiri, kemudian ludah masih di dalam mulut belum bercampur," ujar Buya Yahya.

Lalu bagaimanakah yang membatalkan puasa?

"Kalau ludahnya orang diambil, diminum batal. Atau ludah sendiri sudah keluar dari mulutnya, dikembalikan lagi batal puasa," jelas Buya Yahya.

Atau dalam kasus lain ludah itu sudah bercampur dengan zat lain seperti gula.

Berita Terkait :
1
2
3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:06
03:04
03:16
05:48
13:01
07:14
Viral