Pimpinan dan Pengasuh Pondok Modern Tazakka.
Sumber :
  • Istimewa

Makna Ujian Hidup dalam Islam

Senin, 1 April 2024 - 17:09 WIB

Jakarta, tvOnenews.com-Hakekat hidup adalah ujian, tidak ada kehidupan tanpa ujian. Allah senantiasa menguji hambanya sepanjang hidupnya. Jangan mengira apabila kita telah merasa beriman kemudian Allah tidak menguji hambanya. Jangan pula menganggap bila kita sudah kuat, sudah hebat dan kemudian Allah tidak menguji. Pengasuh dan Pemimpin Pesantren Modern Tazakka KH Anang Rikza Masyhadi MA menyatakan hal itu pandangan yang keliru. Pasalnya, semua kehidupan pada dasarnya ujian. 

“Kalau dia diberi oleh Allah kesehatan, bagaimana dia memanfaatkan kesehatannya itu? Apakah kesehatannya mendorong dia untuk semakin dekat dengan Allah dan Rasulnya, mencari amal soleh atau justru di gunakan untuk hal-hal berbau maksiat, kalau itu yang terjadi dia gagal menghadapi ujian kesehatan,” ujar KH Anang. 

Lalu, bagaimana caranya agar lulus dari ujian-ujian tersebut?

Jika manusia diberikan ujian, apakah ujian tersebut digunakan untuk beribadah kepada Allah atau malah digunakan untuk melakukan maksiat, jika digunakan untuk melakukan maksiat maka gagal dalam menghadapi ujian.

 

“Kalau dia diberi oleh Allah kesehatan, bagaimana dia memanfaatkan kesehatannya itu? Apakah kesehatannya mendorong dia untuk semakin dekat dengan Allah dan Rasulnya, mencari amal soleh atau justru di gunakan untuk hal-hal berbau maksiat, kalau itu yang terjadi dia gagal menghadapi ujian kesehatan,” ujar KH Anang.

Berita Terkait :
1
2 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:16
43:11
04:17
01:49
02:45
04:20
Viral