Sumber :
Jatuh Cinta dengan Islam, Ini 7 Pemain Asing yang Jadi Mualaf di Indonesia, Ada yang Lulusan Pesantren
Selasa, 2 April 2024 - 07:29 WIB
Semenjak memeluk Islam, ia pun memiliki nama muslim yakni Muhammad Danilo Fernando.
2. Abanda Herman
(Abanda Herman. Sumber: Instagram)
Nama Abanda Herman pastinya tidak asing di telinga penggemar sepak bola.
Pemain asal Kamerun ini memutuskan untuk menjadi mualaf saat bermain di Persib Bandung pada 18 April 2013.
Ia mengaku tertarik memeluk agama Islam karena melihat rekan satu timnya yang mayoritas muslim dan rajin shalat.
Pria kelahiran 1984 ini akhirnya mengucapkan kalimat syahadat di Masjid Nurul Iman, Babakansari, Kiaracondong, Bandung.
Dirinya pun memiliki nama muslim yakni Ahmad Abanda Herman.
3. Esteban Vizcarra
(Esteban Vizcarra. Sumber: Instagram)
Pemain sepak bola asal Argentina ini kini memperkuat PSS Sleman sebagai gelandang sayap dan gelandang serang.