Ustaz Adi Hidayat, bersin saat shalat harus bilang apa?.
Sumber :
  • youtube

Bersin saat Shalat, Harus Ucapkan Alhamdulillah atau Diam Saja? Ternyata Kata Ustaz Adi Hidayat Sebaiknya...

Minggu, 28 April 2024 - 11:04 WIB

Ustaz Adi Hidayat menerangkan bahwa di dalam Islam diajarkan sebuah adab mulia setiap kali bersin yaitu mengucapkan hamdalah.

"Ada orang yang bersin, ada doanya, Alhamdulillahirabbil'alamin," ujar Ustaz Adi Hidayat.

Ucapan ini merupakan bentuk syukur seorang hamba kepada Allah SWT.

Dimulai dari hal yang kecil berupa bersin itu juga termasuk sebuah nikmat yang sepatutnya disyukuri oleh setiap manusia. 

Bayangkan jika manusia kesulitan untuk bersin, tentu rasanya tidak nyaman.

Oleh sebab itu sebaiknya ucapkan hamdalah sebagai bentu syukur atas nikmat bersin yang Allah berikan.

Kemudian jika mendengar ada orang bersin dan mengucapkan hamdalah, maka yang mendengarnya juga menjawab Yarhamukallah. 

Berita Terkait :
1
2
3 4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:50
03:27
02:06
03:04
03:16
05:48
Viral