Ustaz Adi Hidayat jelaskan dahulukan sholat Maghrib dulu baru salat Isya.
Sumber :
  • Tangkapan layar YouTube SMKN2Temanggung Official

Ketiduran di Sore Hari lalu Terlewat Sholat Maghrib, Dahulukan Salat Isya atau Shalat Maghrib Dulu? Ternyata kata Ustaz Adi Hidayat...

Minggu, 28 April 2024 - 17:49 WIB

Kata Ustaz Adi meski telat, harus dahului urutan salatnya sesuai dengan urutan salat lima waktu.

Berarti jika dalam posisi tersebut harus melaksanakan sholat Maghrib dulu dan dilanjutkan salat Isya.

"Allamuroatib tartib berdasarkan urutan tertib waktu sholatnya, di Maghrib baru tunaikan sholat Isya," katanya.

Penjelasan ini diambil Ustaz Adi Hidayat dari kisah Rasulullah SAW yang sedang bersama dengan Bilal bin Rabah.

Kala itu Rasulullah juga pernah melakukan hal serupa disebabkan ketiduran di waktu sholat Subuh.

Saat itu Bilal bin Rabah diminta untuk membangunkan Rasulullah, tetapi Bilal malah lupa membangunkan tidurnya.

"Mudah bagi Allah membangunkan Nabi, sedang malam kata Nabi 'Bilal jaga ya supaya kamu akan kita bangun tepat waktu Subuh'," jelasnya.

Berita Terkait :
1 2
3
4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
06:26
02:39
02:22
02:22
03:02
00:54
Viral