Ilustrasi khatib sedang khutbah Shalat Jumat.
Sumber :
  • Antara/M Ifdhal

Teks Khutbah Jumat Singkat 10 Mei: Jaga Semangat Niat Ibadah Haji 2024 untuk Tingkatkan Takwa

Kamis, 9 Mei 2024 - 17:10 WIB

وَمَنْ يَّتَّقِ اللّٰهَ يَجْعَلْ لَّهٗ مَخْرَجًاۙ وَّيَرْزُقْهُ مِنْ حَيْثُ لَا يَحْتَسِبُۗ وَمَنْ يَّتَوَكَّلْ عَلَى اللّٰهِ فَهُوَ حَسْبُهٗۗ اِنَّ اللّٰهَ بَالِغُ اَمْرِهٖۗ قَدْ جَعَلَ اللّٰهُ لِكُلِّ شَيْءٍ قَدْرًا

Artinya: "Siapa yang bertakwa kepada Allah, niscaya Dia akan membukakan jalan keluar baginya. dan menganugerahkan kepadanya rezeki dari arah yang tidak dia duga. Siapa yang bertawakal kepada Allah, niscaya Allah akan mencukupkan (keperluan)-nya. Sesungguhnya Allahlah yang menuntaskan urusan-Nya. Sungguh, Allah telah membuat ketentuan bagi setiap sesuatu." (QS. At-Thalaq Ayat 1-2).

Ma’asyiral muslimin rahimakumullah

Semoga kita semua senantiasa mendapatkan kekuatan dari Allah SWT dan berharap bisa pergi untuk ibadah haji ke Baitullah.

Semoga Allah SWT membuka pintu rezeki selebar-lebarnya mulai dari pintu niat, kesehatan, kemampuan, dan kesempatan merasakan kenikmatan ibadah haji.

Khatib mempercayai dari lubuk hati yang paling dalam semua umat Islam di dunia ingin pergi haji.

(hap)

Berita Terkait :
1 2 3 4
5
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:16
43:11
04:17
01:49
02:45
04:20
Viral