Sumber :
- dok.Kementerian Agama
Suasana Meriah Iringi Kedatangan Jemaah Haji di Madinah, Mulai Beri Bunga hingga Lantunan Thala'al Badru
Minggu, 12 Mei 2024 - 21:17 WIB
Sesampainya di Madinah, jemaah akan menerima arahan dari pembimbing ibadah Petugas Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Arab Saudi, sebelum turun dari bus. Petugas mengingatkan kembali ibadah dan doa-doa yang baik dilakukan saat berada di Madinah.
Tim Kesehatan juga memberikan arahan untuk antisipasi menghadapi kondisi panas selama di Madinah.
Lebih lanjut, dikatakan Kehadiran Kloter JKG 01 ini menandai dimulainya fase kedatangan jemaah haji Indonesia.