Ustaz Adi Hidayat jelaskan hukum membawa handphone yang terinstal aplikasi Al Quran.
Sumber :
  • Istimewa

Bolehkah Handphone yang Terinstal Aplikasi Al Quran Dibawa ke Toilet? Ternyata Ustaz Adi Hidayat Tegas Hukumnya…

Minggu, 19 Mei 2024 - 22:56 WIB

Oleh karena itu, Al Quran dilarang diletakkan di kamar mandi atau toilet.

Dalam satu kajiannya, Ustaz Adi Hidayat menjelaskan tentang hukum handphone yang terinstal aplikasi Al Quran yang dibawa ke toilet.

Seperti apa penjelasan dari Ustaz Adi Hidayat mengenai hal tersebut? Simak Informasinya berikut ini.

Menjawab pertanyaan ini, awalnya Ustaz Adi Hidayat memberikan penjelasan mengenai Mushaf Al Quran.

Pendakwah asal Pandeglang ini mengungkapkan bahwa Mushaf Al Quran merupakan firman Allah SWT yang tertuliskan dalam lembaran dan terletak diantara dua jilid.

"Jadi isinya Al Quran semua semua dituliskan dan di dalamnya ada firman Allah SWT, maka hati-hati kita memposisikannya pun tidak boleh sembarangan, karena ini wujudnya sudah mushaf Al Quran dan dituliskan sebagai mushaf Al Quran," ungkap Ustaz Adi Hidayat.


Ustaz Adi Hidayat. (Ist)

Berita Terkait :
1
2
3 4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:50
02:03
03:05
03:21
01:44
01:05
Viral