Seorang jemaah haji Indonesia dari jalur resmi akan menaiki bus sebelum menuju Makkah.
Sumber :
  • MCH 2024

Buntut WNI Ditangkap, Konjen RI untuk Jeddah: Tawaran Haji Tanpa Tasreh di Medsos Sangat Bahaya

Senin, 3 Juni 2024 - 20:03 WIB

Terutama bagi yang telah mendaftar melalui media sosial ada potensi tidak mendapat tasreh dan visa haji sebagai syarat ibadah haji pada tahun 2024.

"Kementerian Agama selalu sosialisasi tentang biaya haji tanpa tasreh," jelasnya.

Diketahui, polisi Arab Saudi berhasil menangkap puluhan WNI di Madinah karena terbukti tidak memiliki visa haji dan tasreh haji.

Pertama, sebanyak 24 WNI berhasil ditangkap aparat keamanan setempat saat setelah miqat di Bir Ali, Madinah pada 28 Mei 2024.

Mereka mengaku berasal dari jemaah haji furoda dan hanya memiliki visa ziarah saat ingin menuju Makkah.

Namun, polisi Arab Saudi telah membebaskan 22 WNI dengan syarat langsung dipulangkan menuju Indonesia.

Kedua, aparat setempat kembali mengamankan 19 WNI. Namun, mereka tidak bersalah dan hanya ingin melakukan kunjungan tanpa ibadah haji.

Berita Terkait :
1 2
3
4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:43
04:41
05:26
03:59
01:39
01:02
Viral