Buya Yahya mengungkap hukum dari kasus kelupaan jumlah 4 rakaat saat shalat Dzuhur.
Sumber :
  • Kolase tangkapan layar YouTube Al-Bahjah TV & Unsplash/Masjid Pogung Dalangan

Kelupaan, Kerjakan Shalat Dzuhur Baru 2 Rakaat Sudah Ucapkan Salam, Boleh Diteruskan atau Tidak? Buya Yahya Jelaskan Hukumnya...

Selasa, 18 Juni 2024 - 14:40 WIB

Seperti apa Buya Yahya mengungkap kasus baru mengerjakan dua rakaat shalat Dzuhur sudah mengucapkan salam akibat kelupaan dan kelelahan? Mari simak penjelasannya di sini.

Dilansir tvOnenews.com dari kanal YouTube Al-Bahjah TV, Buya Yahya menjelaskan tentang shalat Dzuhur dalam suatu ceramah.

Buya Yahya mengatakan shalat Dzuhur menjadi tantangan bagi seorang Muslim saat sibuk bekerja.

Meskipun pada jam 12 siang atau pukul 12.00 menjadi waktu istirahat mereka ketika bekerja.

Hal ini membuat seorang jemaahnya bertanya terkait mengerjakan shalat Dzuhur sudah keburu ucap salam karena tidak sampai empat rakaat.

Sontak, Buya Yahya memberikan keterangannya bagi hukum yang tidak mengerjakan Dzuhur sampai penuh rakaatnya.

Buya Yahya menjelaskan bahwa, ibadah Dzuhurnya tetap sah karena hal tersebut sering terjadi akibat kelupaan.

"Ini karena salamnya ibu tak sadar maka tidak batal," ungkap Buya Yahya.

Berita Terkait :
1
2
3 4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:59
05:24
02:29
01:42
01:43
08:03
Viral