Amalan Syekh Ali Jaber.
Sumber :
  • dok.tangkapan layar youtube

Selain Shalat Dhuha, Ada Amalan Baik Pagi Kata Syekh Ali Jaber Insyaallah Bisa Mudahkan Segala Urusan dan Rezeki Mengalir Deras

Jumat, 21 Juni 2024 - 01:32 WIB

Jakarta, tvOnenews.com-- Banyak macamnya amalan baik yang dianjurkan agama Islam, mulai dari shalat dhuha, sholawat, istighfar, sedekah, zakat dan sebagainya. 

 

Hal ini pun bisa diterapkan dalam kehidupan sehari-hari.

Menurut Syekh Ali Jaber shalat dhuha tersedia banyak waktu.

Waktu itu terbagi 3 yaitu awal, pertengahan dan akhir, namun untuk rakaatnya?

 

Ulama Syekh Ali katakan rakaatnya juga beragam, mulai dari 2,4,6 sampai 8 atau 12.

Berita Terkait :
1
2 3 4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
04:33
07:01
06:26
01:11
02:39
02:22
Viral