Tercatat Ada 40 Jemaah Indonesia Wafat Saat Puncak Armuzna, Dokter Haji Ingatkan Suhu Panas Ektrem.
Sumber :
  • dok Kementerian Agama

Tercatat Ada 40 Jemaah Indonesia Wafat Saat Puncak Armuzna, Dokter Haji Ingatkan Suhu Panas Ektrem

Minggu, 23 Juni 2024 - 07:57 WIB

 

Menurutnya, ketika ada jemaah meninggal, tenaga kesehatan akan membuat Certivicate of Death (COD). Setelah itu, petugas akan berkoordinasi dengan kantor maktab atau kantor sektor atau kantor daker untuk melengkapi persyaratan administrasi lainnya, misalnya: surat kesediaan dimakamkan, dan lainnya.

 

 

 

"Setelah administrasi disiapkan, biasanya diserahkan ke Masyariq atau Maktab untuk proses pemulasaraan,” jelasnya

 

 

Perlu diketahui, fase Armuzna diawali pada 8 Zulhijjah seiring keberangkatan jemaah haji Indonesia dari hotel di Makkah menuju Arafah untuk menjalani wukuf.

Berita Terkait :
1 2
3
4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
04:33
07:01
06:26
01:11
02:39
02:22
Viral